Satgas TMMD Bersama Warga Lanjutkan Perehapan Musholla

    Satgas TMMD Bersama Warga Lanjutkan Perehapan Musholla

    ROKAN HILIR - Pada hari ke-12 TNI manunggal membangun desa ke-111 Kodim 0321 Rohil ini, sedikitnya 20 Orang Anggota Gabungan Satgas TMMD dipimpin Sertu.G.Pardosi bersama masyarakat melaksanakan kelanjutan Plester Dinding, pemasangan kuda-kuda rangka atap dan plester kamar mandi mushola, Sabtu (26/06/2021).

    TNI dan masyarakat bergotong royong di sasaran 11 dan 12 (Perehapan dan pembuatan kamar mandi) TMMD ke 111 Kodim 0321/Rohil tepatnya di RT 01 RW 01 Dusun. Bukit 5 Kepenghuluan Bagan Sinembah Jaya, Kecamatan Bagan Sinembah Raya (Basira), Kabupaten Rokan Hilir (Rohil).

    Tampak Warga bersama TNI masih tetap tampak semangat bekerja.  Kondisi bangunan musholla saat ini sudah hampir usai. Dalam kurun waktu dekat sudah bisa dipergunakan oleh warga.

    “Musholla yang dibangun oleh warga bersama TNI tentunya sangat berbeda dengan musholla yang lainnya, ”tutur salah satu anggota satgas TMMD.(andi/***)

    riau rohil
    Andy Gunawan Riothallo

    Andy Gunawan Riothallo

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD Ajak Warga Tingkatkan Ketahanan...

    Artikel Berikutnya

    Tim Wasev TMMD Tinjau Posko TMMD

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Sehat Bugar di Pagi Hari, Warga Binaan Penuh Energi
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami